- Sumber energi/tenaga (dasar kerucut).
-padi – padian / serealia seperti beras,jagung,gandum dan sagu,
-umbi-umbian seperti ubi, singkong, & talas.
-hasil olahan seperti tepung,mie, roti,makarni,dan bihun. - Sumber zat pengatur (tengah kerucut)
- Berupa sayur & buah.
- Sayuran diutamakan yg berwarna hijau & kuning jingga,seperti bayam, daun singkong, kangkung,wortel, tomat,kacang panjang,buncis & kecipir.
- Buah diutamakan yg berwarna kuning jingga,kaya serat, & berasa asam seperti pepaya, mangga, nanas, nangka masak, jambu biji, apel, sirsak & jeruk.
- Sumber zat pembangun/protein.(puncak kerucut )
- sumber protein hewani : daging,ayam, telor,susu, & keju,
- sumber protein nabati : kacang kedelai,kacang tanah, kacang hijau,kacang merah,& kacang tholo. Serta hasil olahannya : tempe, tahu, susu kedelai & oncom.
ANGKA KECUKUPAN GIZI (AKG)
Yaitu tingkat konsumsi zat-zat gizi essential yg dinilai cukup untuk memenuhi kebutuhan gizi hampir semua orang sehat di suatu negara.
A.Energi.
- Kebutuhan energi ditentukan oleh Angka Metabolisme Basal (AMB),& aktifitas fisik.
- AMB dipengaruhi oleh umur,jns.kelamin, BB & TB.
-Cara menentukan AMB menurut cara cepat :
* Pria : 30 kkal x kg.BB
* Wanita : 25 kkal x kg.BB
Cara menaksir kebutuhan energi menurut aktifitas fisik dengan menggunakan kelipatan AMB
AKTIFITAS PRIA WANITA
Sangat ringan 1,30 1,30Ringan 1,65 1,55
Sedang 1,76 1,70
Berat 2,10 2,00
• CONTOH : Seorang wanita berumur 30 tahun dgn berat badan 52 kg & tinggi badan 158 cm, dengan aktifitas ringan .
• Pembahasan :
1.Kebutuhan energi untuk AMB.
Rumus Cepat = 25 kkal x kg BB
= 25 x 52
= 1300 kkal
2.Kebutuhan energi dengan aktifitas fisik
= 1,55 x 1300 kkal
= 2015 kkal
B.Cara menentukan kebutuhan protein, lemak, & karbohidrat, menurut WHO :
*Protein: 10 – 15 % dr kebutuhan energi total
*Lemak : 10 - 25% dr kebutuhan energi total
*KHidrat: 60- 75% dr kebutuhan energi total
CARA MENENTUKAN GIZI DALAM KEADAAN SAKIT
Cara menghitungnya adalah penjumlahan dari kebutuhan gizi /energi dalam keadaan sehat,aktifitas fisik, jenis penyakit dan berat ringannya penyakit.( trauma /stress)
Faktor aktifitas fisik untuk menetapkan kebutuhan energi orang sakit :
Aktifitas Faktor perkalian - -Istirahat di tempat tidur 1,2
- -Tidak terikat di tempat 1,3
- tidur
.Faktor stress /trauma untuk menetapkan kebutuhan energi orang sakit :
Jenis stress Faktor perkalian - Tdk ada stres, pasien dlm keadaan 1,3 gizi baik.
- Stres ringan : peradangan sal.cerna, 1,4 kanker, bedah elektif,trauma kerangka moderat
- Sterss sedang : sepsis,bedah tulang, 1,5 luka bakar,trauma kerangka mayor.
- dst…..smpai 5 & 6
• Contoh Kasus :
Pria umur 40 thn, dgn tinggi badan 165 cm, dan berat badan 53 kg, dirawat dengan asma bronchiale, dia harus istirahat di tempat tidur
- Pembahasan.
- Kebutuhan AMB = 30 kkal x kg BB
= 30 x 53
= 1590 kkal.
- Kebutuhan energi total = AMB x faktor aktifitas x faktor stres.
- Kebutuhan energi total = 1590 x 1,2 x 1,4
= 2671 kkal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar