Tempat Wisata Air Terjun “Pletuk” di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur
(Sumber: Resky, Shintya.2012.School ZMagz.Ponorogo: Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Ponorogo.)
Selain tempat wisata Telaga Ngebel, Kabupaten Ponorogo masih banyak terdapat tempat wisata yang menarik dan sangat mempesona. Tetapi karena kurang perhatian dari Pemerintah Kabupaten Ponorogo maka tempat tersebut terkesan tidak terawatt sehingga tidak ada wisatawan yang mengunjungi tempat tersebut karena tidak layak fasilitas yang ada. Beberapa tahun belakangan ini Pemerintah Kabupaten Ponorogo mengembangkan wisata alam yang dulu sempat tidak terawatt dan sekarang pun telah di sulap menjadi tempat wisata yang menjanjikan.
Temapt wisata itu bernama Air Terjun Pletuk. Air terjun Pletuk terletak di Kecamatan Sooko, Kabupaten Ponorogo. Lokasinya berada di sebelah tenggara dari pusat kota Kabupaten Ponorogo atau lebih tepat sebelah selatan dari Kecamatan Pulung, Kabupaten Ponorogo. Akses jalan untuk menuju tempat wisata ini sangat mudah karena telah diaspal halus dengan disertai pemandangan pegunungan yang indah.
Di tempat wisata Air Terjun Pletuk ini telah dibangun fasilitas yang sudah cukup memadai seperti tempat parker yang luas, mushola, toilet serta warung makan yang banyak tersedia di sana. Di tempat ini juga terdapat area climbing bagi para pengujung yang hendak melakukan atau menginginkan memanjat tebing yang curam.
Meskipun telah dibangun fasilitas pendukung, tidak membuat tempat wisata ini kehilangan alami. Udara yang sejuk dan pemandangan yang indah membuat tempat wisata Air Terjun Pletuk ini menjadi tempat yang pas untuk berlibur akhir pecan dan untuk sekadar melepas penat setelah selama seminggu bekerja keras yang membutuhkan konsentrasi tinggi.
Jika ingin pergi berwisata ke air terjun Pletuk dengan mengendarai kendaraan pribadi tidak terlalu sulit untuk menuju ke lokasi karena akses jalan yang mudah dan disertai dengan tanda penunjuk lokasi yang jelas sehingga tidak akan kesasar bagi yang belum tahu tempat wisata tersebut. Dan bagi anda yang ingin menggunakan jasa angkutan umum, akses transportasi untuk menuju ke lokasi pun juga sangat mudah. Dari terminal bus Seloaji langsung saja naik angkutan umum dengan jurusan Sooko, ogkos angkutan umum tidak teralu mahal kurang lebih sekitar Rp 5.000,00. Setelah sampai di pasar Sooko teman-teman tidak usah khawatir karena di sana telah ada pengendara ojek yang siap untuk mengantar ke lokasi wisata.
IN ENGLISH (with google translate Indonesian-english):
Place Waterfall "Pletuk" in Ponorogo, East Java
(Source: Resky, Shintya.2012.School ZMagz.Ponorogo: Junior High School 1 Ponorogo.)
In addition to the tourist attractions Lake Ngebel, Ponorogo there are still many interesting sights and very charming. But due to lack of attention from the Government Ponorogo then the place does not seem so terawatt no tourists who visit the place because it is not worthy of existing facilities. The government in recent years to develop Ponorogo nature that once was not groomed and now has also been in the magic into a promising tourist spot.
Temapt Waterfalls tour was named Pletuk. Pletuk waterfall located in Sooko, Ponorogo. Its location is in the southeast of the city center or more precisely Ponorogo south of District Pulung, Ponorogo. Access roads to the tourist spots is very easy because it was paved with smooth with beautiful mountain views.
Sights in Niagara Pletuk has built facilities are adequate as extensive parking lot, mosque, toilets and food stalls are widely available there. In this place there is also a climbing area for the visitors who want to do or want to climb a steep cliff.
Although he has built support facilities, does not make this loss of natural sights. The cool air and beautiful scenery make Pletuk sights Waterfall is a fitting place for a vacation and weekends just to unwind after a long hard work week that requires high concentration.
If you want to go to the waterfall Pletuk traveled with driving a personal vehicle is not too difficult to get to the location because of easy road access and is accompanied by a sign pointing the obvious location so it will not get lost for the uninitiated the sights. And for those of you who want to use public transportation services, access to transportation to any location is also very convenient. From the bus terminal Seloaji just ride public transportation with majors Sooko, ogkos public transportation is not expensive teralu approximately USD 5000.00. After arriving in the market Sooko friends not to worry because there was no motorcycle riders who are ready to take to the tourist sites.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar