ALAM PUN TAU ISI HATIKU

Siang ini awan yang biasanya ceria terlihat cemberut
Rupanya awan putih itu tengah berempati dengan suasana hatiku.
Matahari sesungguhnya selalu hadir dan ada
Tapi harus kau tau sesungguhnya kehadiranmu yang membuatku ada di dunia ini
Mesikupn begitu, karena matahari tak selamanya terlihat
Namun aku ingin melihatmu sebelum aku menutup mata selamanya.
Terlalu mahal jika cintaku harus kutukarkan dengan kepergianku mengikuti keluarga.
Tak pernah ku bayangkan mendapatkan kekasih sepertimu
Ku selalu terus bertahan menghadapi masalah ini dalam hidupku
Walau aku tak mampu membela perjuangan cinta kita
Sesungguhnya aku tak ingin kita berpisah
Aku yang masih sayang padamu
Kita yang masih saling menyayangi
Kasih yang ku impikan ingin menjadi milikku selamanya
tuhan jangan pisahkan kami.
Kecupanmu membalur hangat di ronggaku
Menggeliat pelan mengalir membasuh dibilik jantungku
Dan kala ku coba tuk meraihmu
Jari dan tanganku gosong
Segala asa yang tertanam gagal kuraih
Ternyata hanya lewat pijar lamunan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar